Polres Bima : Bantu warga atasi krisis air bersih


Bima, Realnews.id - Polres Bima dalam menghadapi musim kemarau yang dialami oleh beberapa warga disekitaran wilayah Kecamatan Bolo Kabupaten Bima akhir- akhir ini dan warga yang kekurangan air bersih, pihak Polres Bima melalui Sat Samapta dan anggota Subsektor Daru yang di pimpin oleh Ka Subsektor IPDA ILHAM SUWITO terpanggil untuk menanggulangi krisis air yang di alami oleh masyarakat.

Hal itu pihak Personil Sat Samapta dan personil Subsektor Daru melakukan pendistribusian air bersih dengan menggunakan mobil tangki milik Polres Bima untuk kebutuhan Santri di Ponpes IKHUWAL ISLAMIYAH III Desa Sanolo Kecamatan Bolo Kabupaten Bima yang di laksanakan Pada Hari Jumat (21/6/ 2019 sekitar pukul 10.30 Wita sampai selesai.

Kegiatan Bhakti sosial tersebut menurut Kasubag Humas Polres Bima di rangkaikan dengan menyambut HARI BHAYANGKARA KE -73, sehingga dalam moment tersebut sekaligus dapat meningkatkan hubungan kemitraan antara Polri dan masyarakat khususnya Santri yang ada di pondok pesantren IKHUWAL ISLAMIYAH 3 Desa Sanolo. Terangnya.

Ucapan syukur dan terima kasih oleh pihak Ponpes yang di sampaikan
Oleh Ustadz Darwis kepada pihak polri khususnya Polres Bima yang telah membantu mendistribusikan air bersih untuk kebutuhan para santri di ponpes disambut dengan hangat oleh jajaran Polres yang terlibat dalam kegiatan Bhakti Religi.

Dalam Pesannya Kapolres Bima AKBP BAGUS S. WIBOWO S. Ik melalui Kasubbag Humas IPTU HANAFI mengharapkan kepada masyarakat yang saat ini sedang mengalami krisis air bersih "agar melapor kepada Kades dan Anggota Bhabinkamtibmas Desa setempat supaya di teruskan ke Polres Bima dan InsyaAllah kami akan melayani kebutuhan masyarakat tersebut". Tegasnya, (Rn01).

COMMENTS

Nama

9,14,agama,19,Arena,26,asusila,1,batubara,1,bencana alam,5,Bima,603,Dirgahayu RI,2,disiplin,2,Dompu,287,duka,2,Ekbis,11,Featured,286,gotong royong,1,Hukrim,284,hut Bhayangkara,3,HUT Bima,2,HUT PGRI,1,Jakarta,11,kamtibmas,1,Kamtibmas.,9,Kamtibmas.Loteng,5,kepolisian,3,Kesehatan,57,Kesenian,2,ketahanan,2,Kota Bima,40,Lingkungan,65,Lombok,164,Lombok Barat,5,Lombok tengah,15,Lombok utara,22,Loteng,2,Mataram,20,migas,1,olah Raga,8,Opini,18,organisasi,1,ormas,1,Papua,1,Pariwisata,17,pemerintah,3,Pemerintahan,343,Pendidikan,45,perdagangan,2,Perekonomian,1,Peristiwa,140,pertambangan,1,pertanian,4,peternakan,1,politik,61,politik.,1,Polri,3,prestasi,1,Religi,26,senibudaya,4,senibudaya.,1,Sosbud,48,sosial,1,sosial budaya,17,Sosok,15,Sumbawa,72,Sumbawa Barat,5,Sumbawa besar,12,TNI,1,UKM,1,unjuk rasa,1,
ltr
item
Real News: Polres Bima : Bantu warga atasi krisis air bersih
Polres Bima : Bantu warga atasi krisis air bersih
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhvEyBVP3wbNsriiIT1XqfpbcNxkHCONCoJPiQ3mS66vv4l7VyOyZIrDj1b9YipVUcbxm7gJbcDGfl2QiuZo-cSYjQr6skOMqb2zX3diXIE27PDP7AfKZ0UFFIQzEUi8pEcxcnaYiw1PTQh/s640/IMG-20190621-WA0038.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhvEyBVP3wbNsriiIT1XqfpbcNxkHCONCoJPiQ3mS66vv4l7VyOyZIrDj1b9YipVUcbxm7gJbcDGfl2QiuZo-cSYjQr6skOMqb2zX3diXIE27PDP7AfKZ0UFFIQzEUi8pEcxcnaYiw1PTQh/s72-c/IMG-20190621-WA0038.jpg
Real News
https://www.realnews.my.id/2019/06/polres-bima-bantu-warga-atasi-krisis.html
https://www.realnews.my.id/
https://www.realnews.my.id/
https://www.realnews.my.id/2019/06/polres-bima-bantu-warga-atasi-krisis.html
true
6818170785924333180
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content