Bupati Bima Sambut Kedatangan Warga Bima Yang Di Evakuasi Dari Tanah Papua


Bima.Realnews.id - Sebagai bentuk tanggung jawab Pemerintah Daerah Kabupaten Bima dalam menjaga keamanan dan keberlangsungan hidup masyarakat Bima, Bupati Bima Hj.Indah Damayanti Putri SE menyambut kedatangan warga Bima yang dievakuasi dari Papua Minggu, (6/10/2019), Bertempat di Ruang VIP Bandara Sultan Muhammad Salahuddin Bima

Hj. Indah Dhamayanti Putri beserta jajaran menyambut secara langsung kedatangan 50 warga Bima terdampak konflik Papua yang dipulangkan ke tanah leluhur dengan menggunakan pesawat komersil . Kepulangan 50 warga atas fasilitasi Pemkab. Bima tesebut diawali dengan pemeriksaan kesehatan guna memastikan kondisi kesehatan mereka.
Rasa haru dan ungkapan terimakasih mendalam disampaikan segenap warga kepada Umi Dinda atas kerja keras dan ketulusan Pemerintah kabupaten Bima mengurus dan memfasilitasi warga sejak masa evakuasi hingga pemulangan ke tanah kelahiran.

Dalam sambutannya, Bupati Bima Hj. Indah Dhamayanti Putri menyampaikan rasa syukur kehadirat Allah SWT bahwa seluruh keluarga yang dipulangkan pada gelombang pertama telah tiba dengan aman dan selamat.
Bupati Bima menitip pesan kepada segenap warga agar menghadapi cobaan ini dengan sabar dan tawakkal; menjadikan semua itu sebagai pengalaman berharga serta dipetik hikmahnya untuk makin menebalkan tekad menata hidup menjadi lebih baik pada masa – masa selanjutnya.

Bupati Bima juga menginstruksikan kepada OPD terkait diantaranya Dikbudpora agar memastikan dengan segera anak-anak warga terdampak konflik Papua tetap memperoleh kesempatan melanjutkan pendidikannya pada sekolah-sekolah terdekat di kediaman masing – masing.

Dinas Dukcapil diinstruksikan untuk memfasilitasi pengurusan Adminduk, Dinas Kesehatan diinstruksikan untuk memastikan kondisi kesehatan para warga setelah sampai ke kediaman masing-masing, Dinas Sosial diinstruksikan agar memastikan 50 orang warga tersebut sampai ke kampung halaman masing-masing dengan aman dan selamat.

Terkait harapan warga tentang kelanjutan pekerjaan dan penghidupannya sebagaimana yang disampaiakan oleh Suhardin (salah seorang rombongan warga terdampak konflik), Bupati Bima menyatakan bahwa fokus perhatian Pemerintah kabupaten Bima pada saat ini adalah memastikan seluruh warga terdampak konflik Papua berada dalam kondisi sehat, aman dan selamat. Adapun permasalahan yang disampaiakan Suhardin, mesti dicermati secara komprehensif dan dikaji serta dikoordinasikan secara padu bersama semua pihak mengingat setiap pemerintahan pada semua tingkatan memiliki landasan regulasi serta batasan kewenangan masing – masing.

Setelah disambut di ruang VIP Bandara Sultan Muhammad Salahuddin Bima, 50 warga sebagaimana dimaksud dihantar ke kampunghalaman masing – masing dengan menggunakan mobil yang telah disiapkan. (Rn01)

COMMENTS

Nama

9,14,agama,19,Arena,26,asusila,1,batubara,1,bencana alam,5,Bima,603,Dirgahayu RI,2,disiplin,2,Dompu,287,duka,2,Ekbis,11,Featured,286,gotong royong,1,Hukrim,284,hut Bhayangkara,3,HUT Bima,2,HUT PGRI,1,Jakarta,11,kamtibmas,1,Kamtibmas.,10,Kamtibmas.Loteng,5,kepolisian,3,Kesehatan,57,Kesenian,2,ketahanan,2,Kota Bima,40,Lingkungan,65,Lombok,164,Lombok Barat,5,Lombok tengah,15,Lombok utara,22,Loteng,3,Mataram,20,migas,1,olah Raga,9,Opini,18,organisasi,1,ormas,1,Papua,1,Pariwisata,17,pemerintah,3,Pemerintahan,343,Pendidikan,45,perdagangan,2,Perekonomian,1,Peristiwa,140,pertambangan,1,pertanian,4,peternakan,1,politik,61,politik.,1,Polri,3,prestasi,1,Religi,26,senibudaya,4,senibudaya.,1,Sosbud,48,sosial,1,sosial budaya,17,Sosok,15,Sumbawa,72,Sumbawa Barat,5,Sumbawa besar,12,TNI,1,UKM,1,unjuk rasa,1,
ltr
item
Real News: Bupati Bima Sambut Kedatangan Warga Bima Yang Di Evakuasi Dari Tanah Papua
Bupati Bima Sambut Kedatangan Warga Bima Yang Di Evakuasi Dari Tanah Papua
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjikddxs7G0sVGG2RFyf2L3J50xTb8PrM20orWaCdbVLvC63THFx2iDseah2AyzfiaDFroOM76EUzqFDtTZf2W75jxWaxx__a2ETHN9rLr56nlMnWmr7SAFjpPVWdaQYd7xwaeXMFMZ7R3Q/s640/IMG-20191006-WA0031.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjikddxs7G0sVGG2RFyf2L3J50xTb8PrM20orWaCdbVLvC63THFx2iDseah2AyzfiaDFroOM76EUzqFDtTZf2W75jxWaxx__a2ETHN9rLr56nlMnWmr7SAFjpPVWdaQYd7xwaeXMFMZ7R3Q/s72-c/IMG-20191006-WA0031.jpg
Real News
https://www.realnews.my.id/2019/10/bupati-bima-sambut-kedatangan-warga.html
https://www.realnews.my.id/
https://www.realnews.my.id/
https://www.realnews.my.id/2019/10/bupati-bima-sambut-kedatangan-warga.html
true
6818170785924333180
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content