Peduli Kesehatan, PK KNPI Kec. Monta Bagi-Bagi Masker


Bima.Realnews.id - Di tengah kekhawatiran merebaknya peredaran virus COVID 19, PK KNPI Kecamatan Monta turut ambil andil dalam berbagi dengan masyarakat di sekitar wilayah Kecamatan Monta Kabupaten Bima pada Sabtu (17/04)

Suharmajid, S.Pd selaku Ketua PK KNPI Kecamatan Monta mengatakan, Aksi ini semata-mata dilakukan agar masyarakat menyadari pentingnya hidup bersih, dan mengikuti anjuran pemerintah karena merebaknya Covid 19 akibat dari pola hidup masyarakat yang tidak peka terhadap anjuran pemerintah, ungkapnya.

Lanjutnya, Pembagian Masker sebanyak 300 biji ini dilakukan di 3 Desa, " kami melakukan mulai dari desa Tangga, desa Sie dan berkahir di desa Simpasai, dengan sasaranya para pengguna jalan baik roda dua, ojek, maupun mobil, ada juga masyarakat pejalan kaki ". Hal ini dilakukan agar kita meningkatkan kewaspadaan terhadap merebaknya Covid 19, jika bukan kita siapa lagi yang akan memberikan pencerahan terhadap masyarakat, dan kita semua harus perduli dalam menjaga kesehatan, urainya.

Ditambahkannya pula, menjaga jarak dan memakai masker itu sangat penting sekali, istrahat yang cukup, makan makanan bergizi, dan jangan lupa mencuci tangan bila pulang dari bepergian. Tutupnya.

Disaat yang sama pula Mukhtar selaku pengguna jalan dan penerima masker mengucapkan terima kasih kepada pengurus PK ¹KNPI yang sudah sangat perduli terhadap kesehatan masyarakat, walaupun ini hanya masker tapi sangat bermanfaat disaat-saat seperti ini.Ucapnya. ( Rn01).

COMMENTS

Nama

9,14,agama,19,Arena,26,asusila,1,batubara,1,bencana alam,5,Bima,603,Dirgahayu RI,2,disiplin,2,Dompu,287,duka,2,Ekbis,11,Featured,286,gotong royong,1,Hukrim,284,hut Bhayangkara,3,HUT Bima,2,HUT PGRI,1,Jakarta,11,kamtibmas,1,Kamtibmas.,9,Kamtibmas.Loteng,5,kepolisian,3,Kesehatan,57,Kesenian,2,ketahanan,2,Kota Bima,40,Lingkungan,65,Lombok,164,Lombok Barat,5,Lombok tengah,15,Lombok utara,22,Loteng,2,Mataram,20,migas,1,olah Raga,8,Opini,18,organisasi,1,ormas,1,Papua,1,Pariwisata,17,pemerintah,3,Pemerintahan,343,Pendidikan,45,perdagangan,2,Perekonomian,1,Peristiwa,140,pertambangan,1,pertanian,4,peternakan,1,politik,61,politik.,1,Polri,3,prestasi,1,Religi,26,senibudaya,4,senibudaya.,1,Sosbud,48,sosial,1,sosial budaya,17,Sosok,15,Sumbawa,72,Sumbawa Barat,5,Sumbawa besar,12,TNI,1,UKM,1,unjuk rasa,1,
ltr
item
Real News: Peduli Kesehatan, PK KNPI Kec. Monta Bagi-Bagi Masker
Peduli Kesehatan, PK KNPI Kec. Monta Bagi-Bagi Masker
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjd9gWgnOKKffsPTEh0GBUstcDCiPt86ydQJMpj4Bs77K0RzhLhcoi1WrBh3TCVuoYO_UaBMbkIvGbA1423NzGVLzE24Mvb9EYkBlIb_Xdm2nE815biyQGgxp56HBsFeUKUpOguGHY4IM4X/s640/IMG-20200418-WA0008.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjd9gWgnOKKffsPTEh0GBUstcDCiPt86ydQJMpj4Bs77K0RzhLhcoi1WrBh3TCVuoYO_UaBMbkIvGbA1423NzGVLzE24Mvb9EYkBlIb_Xdm2nE815biyQGgxp56HBsFeUKUpOguGHY4IM4X/s72-c/IMG-20200418-WA0008.jpg
Real News
https://www.realnews.my.id/2020/04/peduli-kesehatan-pk-knpi-kec-monta-bagi.html
https://www.realnews.my.id/
https://www.realnews.my.id/
https://www.realnews.my.id/2020/04/peduli-kesehatan-pk-knpi-kec-monta-bagi.html
true
6818170785924333180
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content