Dahlan M. Noer Ketua DPC Gerindra Kabupaten Bima, Ini Pernyataan KPUD


Bima, Realnews.id. - Semenjak mencuatnya polemik SK DPC partai Gerindra lama yang bertengger di meja KPUD Kabupaten Bima pasca pernyataan ketua KPUD di sejumlah media sejak kemarin.

KPUD kabupaten Bima mengeluarkan pernyataan pers melalui kadiv Hukum, Wahyudinsyah SH.MH.

Dalam pernyataannya Wahyudin SH.MH atau biasa di sapa bang Edho menyatakan bahwa kepengurusan H Dahlan M. Noer adalah Ketua DPC Gerindra Kabupaten Bima setelah di cek pada laman KPU RI,

" Sudah ada perubahan sejak sore tadi
Setelah kami cek pada laman KPU RI untuk mengecek kepengurusan partai terbaru https://infopemilu2.kpu.go.id//pilkada2020/sk_parpol/daerah/118/54020, ternyata sudah terdapat kepengurusan baru dengan nomor SK:02.0024/kpts/DPP-GERINDRA/2020 Tertanggal 27 februari 2020, Ketua Dahlan M.Noer dan Sekretaris Yasin S.Pdi, Bendahara Yuda Yuslianto dengan 12 wakil ketua dan wakil sekretaris dan 8 wakil bendahara". Terang Edho pada selasa (11/08/2020)(biasa disapa, red).

Sementara pengurus sebelumnya dengan nomor SK 08-0124/kpts/DPP-GERINDRA/2012 yang di ketuai oleh H.Syamsuddin sekretaris Baharudin SH bendahara Misbah dengan 13 wakil ketua dan 10 wakil sekretaris dan 7 wakil bendahara sudah tidak ada lagi dalam laman tersebut.

Sehingga sampai dengan hari ini sudah ada pengurus terakhir dan ternyata sudah berbeda dengan pengurus sebelumnya.

"Kami dapat memastikan bahwa pengurus yang baru tersebut dapat melakukan tindakan hukum atas nama partai yang sah termasuk melakukan hubungan hukum yang berkaitan dengan KPU Kab. BIMA misalnya koordinasi juga bahkan pengusungan bakal Calon Bupati dan wakil bupati bima untuk masa pencalonan sekarang, ini dengan catatan tidak ada perubahan lagi," paparnya.

"Kami berharap pengurus baru ini dapat berkoordinasi atau berkonsultasi dengan kami terkait kebutuhan Pilkada, kami juga berharap pengurus baru bersilaturahmi dengan kami agar kita saling mengenal," harap Edho.

Penulis : Redaktur
Sumber : Humas KPUD Kab. Bima

COMMENTS

Nama

9,14,agama,19,Arena,26,asusila,1,batubara,1,bencana alam,5,Bima,603,Dirgahayu RI,2,disiplin,2,Dompu,287,duka,2,Ekbis,11,Featured,286,gotong royong,1,Hukrim,284,hut Bhayangkara,3,HUT Bima,2,HUT PGRI,1,Jakarta,11,kamtibmas,1,Kamtibmas.,9,Kamtibmas.Loteng,5,kepolisian,3,Kesehatan,57,Kesenian,2,ketahanan,2,Kota Bima,40,Lingkungan,65,Lombok,164,Lombok Barat,5,Lombok tengah,15,Lombok utara,22,Loteng,2,Mataram,20,migas,1,olah Raga,8,Opini,18,organisasi,1,ormas,1,Papua,1,Pariwisata,17,pemerintah,3,Pemerintahan,343,Pendidikan,45,perdagangan,2,Perekonomian,1,Peristiwa,140,pertambangan,1,pertanian,4,peternakan,1,politik,61,politik.,1,Polri,3,prestasi,1,Religi,26,senibudaya,4,senibudaya.,1,Sosbud,48,sosial,1,sosial budaya,17,Sosok,15,Sumbawa,72,Sumbawa Barat,5,Sumbawa besar,12,TNI,1,UKM,1,unjuk rasa,1,
ltr
item
Real News: Dahlan M. Noer Ketua DPC Gerindra Kabupaten Bima, Ini Pernyataan KPUD
Dahlan M. Noer Ketua DPC Gerindra Kabupaten Bima, Ini Pernyataan KPUD
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiIMa_9pE1jTE19k4U_VsNZG2rVDpNf5ekWqO1lTC-sPS6AfpPVM96amOqS81_yhM8TibwG3VzXlwzKnoQIdcDUXG63_va_qtutwT_nmccS8gzBt1so4pIICe225GMrplNXq_inYiNNsqXR/s640/20200812_061731.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiIMa_9pE1jTE19k4U_VsNZG2rVDpNf5ekWqO1lTC-sPS6AfpPVM96amOqS81_yhM8TibwG3VzXlwzKnoQIdcDUXG63_va_qtutwT_nmccS8gzBt1so4pIICe225GMrplNXq_inYiNNsqXR/s72-c/20200812_061731.jpg
Real News
https://www.realnews.my.id/2020/08/dahlan-m-noer-ketua-dpc-gerindra.html
https://www.realnews.my.id/
https://www.realnews.my.id/
https://www.realnews.my.id/2020/08/dahlan-m-noer-ketua-dpc-gerindra.html
true
6818170785924333180
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content