Lomba kampung Sehat, Desa Leu Menjadi Duta Kabupaten Bima



Bima, Realnews.id - Sejak di adakannya lomba kampung sehat di Kabupaten Bima, maka Tim Penilai mendeklarasikan Desa-Desa yang menjadi Kampung sehat, antara lain, Peringkat 1 di raih oleh Desa Leu Kecamatan Bolo Kabupaten Bima " Lomba Kampung Sehat, " tingkat Kabupaten Bima. kemudian akan bersaing lagi pada lomba di tingkat Propinsi NTB dan pada hari jumat tanggal 16 Oktober 2020 pukul 14.00 Wita, dilakukan penilaian oleh penilai tingkat Propinsi NTB.



Team penilai Lomba Kampung Sehat terdiri dari Akademisi, Psikolog maupun dari Dinas Kesehatan yang di ketuai oleh Joko Jumadi (dosen fakultas hukum unram ) dan anggota penilai yakni Puji Arohman ( psikolog, ) , Ruli Adiansyah ( dosen fakultas hukum unram) , Dr. Farah. (dinas kesehatan ) , Dr Swita Sari , Dr Hadrian Pitra Hadi dan Dr Yayat.

Dalam penilaian Lomba Kampung Sehat turut di saksikan oleh Waka Polres Bima Kompol Edy Susanto S. Sos, Kasat Binmas Iptu Suhermansyah, Kapolsek Bolo Iptu Juanda, Camat Bolo Mardianah S.sos , . DPMdes. SAMSUL RIZAL , Ketua
Tim Penggerak PKK Kab Bima, serta Badan Lingkungan Hidup Kab Bima


Setelah Camat Bolo dan Kades Leu memberikan sambutan awal maka di lanjutkan oleh penyampaian Ketua Team penilai

Joko Jumadi selaku ketua tim Penilai
mengucapkan terima kasih kepada kepala Desa Leu yang begitu antusias dalam pelaksanaan lomba kampung sehat dan Desa Leu sampai sekarang masih bertahan untuk di tingkat Propinsi, lomba kampung sehat adalah referensi buat kita semua agar kita semua bisa terhindar dari covid- 19 serta dalam kehidupan sehari-hari dengan jaga jarak, menggunakan masker serta cuci tangan di air yg mengalir dan insa allah semua kita terhidar dari virus covid-19, ungkapnya

Sambungnya, disampaikan pula bahwa dalam kesempatan ini pula saya mengucapkan terima kasih kepada pihak pemerintah Desa Leu begitu sigap mengantisipasi covid 19 sehingga sampai detik ini warga Desa Leu belum ada yang terpapar.

Tim Penilai Lomba Kampung Sehat melakukan penilaian dengan metode wawancara, yaitu :
Bidang Kelembagaan meliputi, Adanya Satgas penanganan Covid di tingkat Desa, Adanya Perdes yang mengatur tentang kesehatan, keamanan, ketahanan pangan, UMKM, termasuk penanganan Covid-19 dan persentase anggarannya, Adanya partisipasi perempuan, anak dan kelompok rentan dalam penyusunan program tingkat Desa, Adanya system data terpilah termasuk data Covid.

Di Bidang Kesehatan juga meliputi, Adanya pos kesehatan, penerapan PHBS di tingkat masyarakat, protokol migrasi keluar masuk penduduk, protokol penanganan terhadap warga yang terkonfirmasi positif, PDP, maupun ODP Covid, Adanya protokol perlindungan pok rentan, protokol khusus untuk kegiatan sosial keagamaan selama masa pandemi, fasilitas isolasi mandiri, penerapan Psycological First Aid dan rujukan konseling penanganan bencana termasuk Covid-19, protokol dalam tata niaga perdagangan, dan adanya media KIE terkait Covid-19

Sementara di Bidang Sosial Ekonomi meliputi, Adanya inovasi peningkatan UMKM dan IMKM, Program peningkatan Hard Skill, Program peningkatan ketahanan pangan keluarga dan masyarakat, Adanya program pengurangan angka gizi buruk, stunting, pencegahan perkawinan usia anak dan percepatan kepemilikan akta kelahiran, Adanya inovasi gotong royong masyarakat dalam penanganan bencana termasuk Covid-19.

Dan terakhir di Bidang Keamanan meliputi, Adanya penerapan restorative justice dalam penanganan perkara ringan, Adanya sistem keamanan lingkungan guna pencegahan pencurian, penyalahgunaan narkoba dan perkelahian antar warga. Bebernya.

Ditempat yang sama Kasubbag Humas Polres Bima Akp Hanafi menjelaskan Setelah melakukan wawancara selanjutnya Tim melaksanakan peninjauan lapangan untuk mengetahui inovasi dan kreatifitas warga ditengah pandemi Covid-19,

Akp Hanafi menghimbau pada warga masyarakat Kabupaten Bima, " mari kita dukung lomba kampung Sehat tingkat Propinsi NTB yang sedang berlangsung di wilayah Kab. Bima, semoga satu Desa yang di nilai oleh Team Tingkat Propinsi NTB terpilih mendapatkan predikat terbaik ( juara)." Tutupnya. (Rn01)

COMMENTS

Nama

9,14,agama,19,Arena,26,asusila,1,batubara,1,bencana alam,5,Bima,603,Dirgahayu RI,2,disiplin,2,Dompu,287,duka,2,Ekbis,11,Featured,286,gotong royong,1,Hukrim,284,hut Bhayangkara,3,HUT Bima,2,HUT PGRI,1,Jakarta,11,kamtibmas,1,Kamtibmas.,9,Kamtibmas.Loteng,5,kepolisian,3,Kesehatan,57,Kesenian,2,ketahanan,2,Kota Bima,40,Lingkungan,65,Lombok,164,Lombok Barat,5,Lombok tengah,15,Lombok utara,22,Loteng,2,Mataram,20,migas,1,olah Raga,8,Opini,18,organisasi,1,ormas,1,Papua,1,Pariwisata,17,pemerintah,3,Pemerintahan,343,Pendidikan,45,perdagangan,2,Perekonomian,1,Peristiwa,140,pertambangan,1,pertanian,4,peternakan,1,politik,61,politik.,1,Polri,3,prestasi,1,Religi,26,senibudaya,4,senibudaya.,1,Sosbud,48,sosial,1,sosial budaya,17,Sosok,15,Sumbawa,72,Sumbawa Barat,5,Sumbawa besar,12,TNI,1,UKM,1,unjuk rasa,1,
ltr
item
Real News: Lomba kampung Sehat, Desa Leu Menjadi Duta Kabupaten Bima
Lomba kampung Sehat, Desa Leu Menjadi Duta Kabupaten Bima
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEguzIdBIBGXUQxPk54JId8iOKY0WNEncqbF6Xv2Vq6b06_uo7lTSbvm324gBhs_LWJLbwn6iNeZjSp2rKTSepeU2yYOaXKn-hxuBjKntol33y9lEJ4r5ksBgUTeG5QvoErlmRhqR9zdR5Cn/w640-h480/IMG-20201016-WA0088.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEguzIdBIBGXUQxPk54JId8iOKY0WNEncqbF6Xv2Vq6b06_uo7lTSbvm324gBhs_LWJLbwn6iNeZjSp2rKTSepeU2yYOaXKn-hxuBjKntol33y9lEJ4r5ksBgUTeG5QvoErlmRhqR9zdR5Cn/s72-w640-c-h480/IMG-20201016-WA0088.jpg
Real News
https://www.realnews.my.id/2020/10/lomba-kampung-sehat-desa-leu-menjadi.html
https://www.realnews.my.id/
https://www.realnews.my.id/
https://www.realnews.my.id/2020/10/lomba-kampung-sehat-desa-leu-menjadi.html
true
6818170785924333180
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content